Peristiwa

Kebakaran Dijalan Raya Progo Kelurahan Singonegaran Banyuwangi

×

Kebakaran Dijalan Raya Progo Kelurahan Singonegaran Banyuwangi

Sebarkan artikel ini

Banyuwangi, BULETIN.CO.ID – Toko sekaligus tempat tinggal dijalan raya Progo,Kelurahan Singonegaran Banyuwangi ludes dilalap api.sekitar kurang lebih pukul 06.45 (25/11/2022

Kapolsek Banyuwangi AKP Kusmin menjelaskan,mendekati sekitar 07.00 WIB,penjaga ruko M.Salim sedang memindahkan botol bensin dari ruang tengah ke etalase tempat besin,tiba – tiba botol bensin yang dibawah terbakar karena berdekatan kabel yang dialiri listrik.

BACA JUGA :
Pura Giri Mulya Raung Glenmore Banyuwangi, Gelar Kegiatan Hari Raya Saraswati

Kemungkinan korban terkejut lalu menjatuhkan botol tersebut menimpah tumpukan tabung gas LPG akhirnya menyebabkan ruko sekaligus tempat tinggal terbakar,” Terang Kapolsek.

BACA JUGA :
Tolak Tarif 10 Persen, Nelayan di Indramayu Gelar Diskusi Terbuka

Api berkobar sehingga membuat panik karyawan toko serta berteriak minta tolong,kemudian warga datang berusaha membantu memadamkan,namun api terus membesar,untungnya petugas kebakaran datang langsung mengatasi kobaran api tersebut.

Kemudian api dapat dipadamkan oleh petugas pemadam kebakaran,namun pemilik toko Saleh abari mengalami kerugian kurang lebih dua ratus lima puluh juta rupiah. (hari)

**) IIkuti berita terbaru BULETIN.CO.ID di Google News klik disini dan jangan lupa di follow.