Daerah

Dugaan Tidak Tepatnya Pemberian Bantuan dari Pemerintah Membuat Gaduh Dikalangan Masyarakat Cianjur

×

Dugaan Tidak Tepatnya Pemberian Bantuan dari Pemerintah Membuat Gaduh Dikalangan Masyarakat Cianjur

Sebarkan artikel ini

Cianjur. BULETIN.CO.ID – Dengan banyaknya Program dari Pemerintah untuk bantuan bagi masyarakat terutama bagi yang kurang mampu seperti PKH, BPNT, Bansos, BLT Dana Desa dan yang lainya, masih belum tepat sasaran.

Penomena yang terjadi di masyarakat sekarang ini dengan banyak nya bantuan bagi masyarakat di sinyalir pada pelaksanannya masih belum tepat sasaran dan menumpuk kepada penerima yang itu – itu saja.

BACA JUGA :
Survei PSI: Publik Puas Terhadap Kinerja Polri Bongkar Kasus Brigadir J

Seperti yang di kata kan salah satu warga masih banyak yang mendapatkan bantuan dobel seperti PKH dan BPNT kepad satu Keluarga Penerima manfaat ( KPM ). tutur salah satu warga yang enggan di sebutkan namanya. Minggu ( 18/09/2022).

Kecemburuan sosial pun terjadi karna dirasakan Bantuan tersebut tidak merata/ adil, yang harus nya sangat membutuhkan sekali bantuan tersebut tidak mendapatkan dan di anggap mampu malah mendapatkan bantuan tersebut.

BACA JUGA :
Sepeda Motor Trail Jadi Solusi Jitu Satgas Kodim 0608/ Cianjur Menjangkau Korban Gempa yang Terisolir

Seperti jompo dan sangat miskin rumahnya pun tidak layak huni malah tidak mendapatkan Bantuan Program Pemerintah dan aneh nya yang rumahnya bagus dan punya usaha mendapkan.

” Kami sebagai warga Kabupaten Cianjur tolong kepada pihak – pihak Pemerintahan terkait supaya lebih selektif dalam menentukan Keluarga Penerima Manfaat ( KPM ) dan kalau bisa secepatnya di data lagi oleh RT dan Desa. ungkap salah satu warga. ( Rhoestama )

**) IIkuti berita terbaru BULETIN.CO.ID di Google News klik disini dan jangan lupa di follow.