Ekonomi

Ketabahan Dua Orang Dalam Mengais Rejeki

×

Ketabahan Dua Orang Dalam Mengais Rejeki

Sebarkan artikel ini

Banyuwangi, BULETIN.CO.ID – Demi mencukupi kebutuhan keluarga, Dua Orang warga Sumbergondo,Kecamatan Glenmore, rela berpanas – panasan dengan teriknya matahari,Selasa 20/12/2022.

Dua orang tersebut bernama Mulyadi dan Suroso, mereka merupakan pekerja bangunan yang selalu yang selalu berpindah – pindah dalam bekerja tergantung pada orang yang menyuruh bekerja, bergelut dengan teriknya matahari, namun sedikit pun ngk pernah mengeluh selalu iklas menjalani.

BACA JUGA :
Bedah Rumah Rutilahu Oleh Dandim 0608/Cianjur Milik Bapak Neneng

Mulyadi mengatakan,”dengan kondisi dan cuaca apapun akan selalu semangat agar mendapat kehidupan yang lebih baik kedepannya. Pekerjaan apapun yang penting halal, demi mencukupi kebutuhan sehari – hari dan masa depan anak – anak kelak.”Ucapnya.
Meski berat selaku pekerja bangunan yang pekerjaannya di bawah teriknya matahari akan tetap saya lakoni,karena saya masih mempunyai anak – anak masih sekolah ditingkat dasar dan istri juga lagi mengandung,kalau ngak siapa yang akan menghidupi mereka.”jelasnya.

BACA JUGA :
Polsek Tigalingga Gencar Lakukan Himbauan Praktek Larangan Perjudian

Sementara Suroso menjelaskan sebetulnya namanya pekerjaan itu tidak ada yang berat,asalkan dikerjakan dengan iklas,dan yang terpenting kita selalu bersyukur karena dibawah kami masih banyak orang- orang yang membutuhkan pekerjaan.

“Suroso menambahkan Selagi tenaga kita masih mampu berkerja apapun akan kami lakukan itu tadi asalkan halal,sebab kami merupakan pasangan pekerja yang tidak menampik atau menolak kerjaan demi mencukupi kebutuhan keluarga kita masing,supaya anak – anak bisa sekolah yang nantinya bisa mencari pekerjaan yang lebih baik dari orang tuanya.” Pangkas Suroso. (Hari)

**) IIkuti berita terbaru BULETIN.CO.ID di Google News klik disini dan jangan lupa di follow.