Pendidikan

Keluarga Besar Dinas Pendidikan Semarakkan HUT RI Ke- 77 Dengan JJS Bersama Forum Himpaudi Kabupaten Bondowoso

×

Keluarga Besar Dinas Pendidikan Semarakkan HUT RI Ke- 77 Dengan JJS Bersama Forum Himpaudi Kabupaten Bondowoso

Sebarkan artikel ini

Bondowoso, Buletin.CO.ID – Kali ini keluarga besar Dinas Pendidikan kabupaten Bondowoso bersama dengan Forum Himpaudi kabupaten bondowoso melaksanakan peringatan HUT RI 77 Dengan menggelar Jalan-jalan Santai (JJS) yang startnya dimulai dari Jl.Raya Santawi.

Gelaran acara tersebut diwarnai kostum dengan jenis warna pakaian Merah Putih yang juga merupakan secara Internal dari pihak keluarga Dinas Pendidik di Bondowoso

BACA JUGA :
Bebani Siswa, MTs Negeri di Indramayu "Pungut" Biaya Study Tour Rp. 900 Ribu/Siswa

Disela-sela Kegiatan, Sugiono Kadisdikbud Bondowoso menyampaikan kepada awak media, “Acara JJS ini merupakan Kegiatan peringati hari kemerdekaan RI ke 77, Semoga dengan adanya kegitan JJS ini bisa menambah keharmonisan dan rasa nasionalisme di jiwa keluarga besar Dinas pendidikan kabupaten Bondowoso.” ucapnya

BACA JUGA :
Pemkab Tapsel Dukung Sekolah-sekolah Raih Penghargaan Adiwiyata

Acara JJS kali ini cukup meriah,selain di hadiri oleh keluarga besar Dinas Pendidikan Forum Himpaudi juga ikut meramaikan acara JJS

Besar harapan joko menyampaikan, ”Semoga dengan adanya kegiatan ini seperti apa yang di harapkan semboyan HUT RI Ke- 77, ”Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat” khususnya di wilayah kabuapten Bondowoso.” pungkasnya.(red)

**) Ikuti berita terbaru BULETIN di Google News klik disini dan jangan lupa di follow.